Kitab yang cocok untuk kaum jomblo selain qurrotul uyun dan fathul izar – Membicarakan kitab kuning dan kaum jomblo apalagi jomblo dari kalangan santri tidak selamanya berkaitan dengan kajian kitab Qurrotul Uyun atau Fathul Izar.
Kedua kitab ini disebut sebagai panduan seks Islami yang menjadi ‘kitab idaman’ para santri di pesantren.Di beberapa pesantren, pengajian kitab yang paling ramai pasti ya ngaji kitab Qurrotul Uyun.
Iya, ini memang kitab yang sangat familiar di telinga para santri. Peserta ngaji kitab ini biasanya satu ruangan penuh bahkan hingga banyak yang rela ngaji di luar ruangan.
Hal ini dilakukan meski beberapa santri tidak melihat ustadznya hanya mendengar suaranya.
Kitab Qurrotul Uyun pdf | UNDUH |
Undoh Kitab fathul izar pdf | UNDUH |
Qurrotul Uyun dan Fathul Izar adalah dua kitab yang sangat diminati oleh para santri yang masuk kategori kaum jomblo.
Bagaimana tidak, pembahasan dua kitab ini sangat mendukung dan membuat para jomblo lupa bahwa ia adalah seorang jomblo.
Secara garis besar, kedua kitab tersebut membahas mengenai adab (etika) dalam jima’ atau hubungan intim antara pasangan suami dan istri.
Kajian fathul izar MP4 | TONTON |
Kajian fathul izar MP3 | DENGAR |
Pembahasan mengenai babagan tersebut yang sering menjadi para santri semangat mengukuti ngaji dua kitab tersebut. Bahkan, tidak akan ada santri mengantuk saat ngaji.
Nah, sebenernya tidak hanya dua kitab tersebut yang recommended untuk kaum jomblo atau bagi kalangan yang belum mempunyai pasangan nikah.
Satu kitab ini bernama Al Kawakib ad Dhuriyyah fi Madh Khair al Bariyyah atau dikenal dengan Qasidah Burdah